Event

Pusat dokumentasi dan liputan after-event yang berfokus pada dunia bisnis, marketing, dan pengembangan merek.
Di sini, kami menghadirkan rangkuman lengkap dari berbagai acara inspiratif yang diselenggarakan Mebiso, mulai dari seminar, workshop, hingga kolaborasi dengan para ahli dan praktisi industri

Ini Dia Peran Database Dalam Marketing

Peran database dalam marketing disampaikan oleh Rifki Ali Hamidi, Founder of Canal Club. Materi yang disampaikan berkaitan dengan Rahasia Banjir Orderan dengan Budget Marketing Minimal. Selengkapnya, akan dibahas dalam artikel berikut. Marketing Funnel Marketing funnel adalah strategi yang membantu bisnis memandu pelanggan melalui beberapa tahap sampai akhirnya melakukan pembelian. Salah satu model marketing funnel yang […]

Tren Bisnis Kuliner yang akan Booming di 2025 

Tren bisnis kuliner 2025 disampaikan oleh Yuyun Anwar, Food Consultant dalam BIT Corner. Materi yang disampaikan berkaitan dengan Strategi Bersaing dan Memenangkan Bisnis Kuliner 2025.. Selengkapnya, akan dibahas dalam artikel berikut. Tren Makanan Sehat Tren bisnis makanan sehat diperkirakan akan terus booming hingga tahun 2025, seiring dengan meningkatnya kesadaran akan pentingnya pola makan sehat, khususnya […]

Cara Mudah Menyusun Strategi Finansial Bisnis 

Cara mudah menyusun strategi finansial bisnis disampaikan oleh Mario Agustian Lasut, CMO Iblam School of Law. Dalam hal ini, yang ditekankan adalah pemahaman mengenai pentingnya menyusun strategi finansial untuk usaha agar mendapat keuntungan. Selengkapnya, akan dibahas dalam artikel berikut. Menghitung Modal Awal Menyusun modal awal usaha adalah langkah penting untuk memastikan bisnis memiliki fondasi keuangan […]

Mebiso Beri Edukasi Merek di Doodle Fest 

Mebiso beri edukasi merek di Doodle Fest disampaikan oleh Hesti Rosa, CEO Mebiso. Dalam hal ini, yang ditekankan adalah pemahaman mengenai pentingnya pendaftaran dan perlindungan merek bagi pengusaha. Selengkapnya, akan dibahas dalam artikel berikut. Pentingnya Hak Kekayaan Intelektual Hak Kekayaan Intelektual (HKI) memiliki peran penting bagi seniman dalam melindungi karya dan ide kreatif mereka dari […]

Mebiso Masuk Top 5 MVP SheHacks 2024 

Mebiso masuk top 5 MVP SheHacks 2024. Dalam hal ini, startup berbasis AI ini mendapatkan kesempatan untuk melakukan Validation Trip ke Australia untuk bertemu government dan industri partner.  Selengkapnya, baca artikel ini, yah! Tentang Program SheHacks 2024 Program SheHacks Innovate 2024 dan SheConnect Champions 2024 merupakan program dari Indosat Ooredoo Hutchison. Program ini berupaya mengatasi […]

Cara Bikin Konten Instagram Viral tanpa Iklan 

Cara bikin konten instagram viral tanpa iklan dijelaskan oleh Ridwan Virgantara dalam BIT Corner bersama TDA Solo Raya. DIsini, peserta yang merupakan UMKM diberi tips dan trik membuat konten instagram yang menarik dan bisa viral tanpa iklan. Selengkapnya, akan dibahas dalam artikel berikut. Bikin Konten Dengan SEO Untuk membuat konten yang mudah ditemukan oleh pengguna, […]

Kolaborasi Beon dan Roiloka Bikin Reed Diffuser

Kolaborasi Beon dan Roiloka membuat reed diffuser dilakukan di kantor Beon Intermedia. Kegiatan ini merupakan bagian dari program Startup4Industry yang diselenggarakan oleh Kemenperin. Selengkapnya, akan dibahas dalam artikel berikut. Latar Belakang Startup4Industry Seiring berjalannya waktu dan berkembangnya teknologi, pertumbuhan startup dan industri di Indonesia cukup pesat. Utamanya, dalam menunjang perekonomian nasional. Dengan inovasi yang dibawa […]

Mebiso Beri Edukasi Merek Pada KMI Expo 2024

Mebiso beri edukasi merek pada KMI Expo 2024. Pemahaman mengenai pentingnya kekayaan intelektual ini harus dilakukan sedini mungkin untuk menghindari permasalahan dari sengketa merek.. Pemerintah pusat, melalui Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbud Ristek) melakukan berbagai upaya untuk mencetak wirausaha mahasiswa. Sejak diluncurkan pada tahun 2022, tercatat sekitar 23.000 mahasiswa yang membangun usaha.  Selengkapnya, […]

Edukasi Strategi Bisnis Dengan Merek Bagi Mahasiswa Unsultra

Strategi bisnis dengan merek disampaikan oleh CEO Mebiso, Hest Rosa pada kegiatan bersama Universitas Sulawesi Tenggara (Unsultra). Dalam hal ini, Hesti Rosa memberikan materi mengenai pentingnya pendaftaran merek sedini mungkin untuk melindungi merek usaha mahasiswa dari plagiarisme. Selengkapnya, baca artikel ini, yah! Pentingnya Merek Bagi Young Entrepreneur Melindungi merek adalah langkah krusial bagi para pelaku […]

Rahasia Bisnis Viral Untuk Meningkatkan Keuntungan 

Rahasia bisnis viral untuk meningkatkan keuntungan bagi UMKM dibahas dalam kegiatan bersama TDA Malang. Kegiatan ini menghadirkan Atok Isminarto, Owner mie Bakar Celaket. Selengkapnya, akan dibahas dalam artikel berikut. Viral Berkat Ads Sekitar tahun 2016, Atok memulai usaha Mie Bakar Celaket, dengan memadukan resep bakmi jawa dan makanan western. Pelan tapi pasti, bisnis tersebut akhirnya […]

Formula Banjir Orderan Dapat Cuan Banyak

Formula banjir orderan dibahas dalam BIT Corner bersama Eny Kusumawardani dan Pras, Praktisi Meta, Google & TikTok Ads. Saat ini, banyak orang menginginkan cara untuk mendapatkan banjir orderan hanya dari rumah, karena pekerjaan ini bisa dilakukan oleh siapa saja dengan fleksibilitas tinggi.  Namun, untuk mencapai hasil tersebut, diperlukan strategi khusus yang efektif agar bisnis dapat […]

Strategi Bisnis FnB Agar Banyak Orderan 

Strategi bisnis FnB agar banyak orderan disampaikan oleh Dian Mirza dalam BIT Corner. Melalui kegiatan ini, ia memberikan pemahaman mengenai strategi mudah bisnis FnB melalui aplikasi online. Selengkapnya, akan dibahas dalam artikel berikut. Manfaatkan Aplikasi Online Penggunaan aplikasi online dalam usaha makanan dan minuman (F&B) menjadi semakin penting dalam era digital saat ini. Berikut adalah […]

Lihat Postingan Lainnya