Jurnal Merek

Pusat informasi terpercaya seputar hak merek, strategi perlindungan, dan perkembangan hukum terkait merek di Indonesia.

Melalui jurnal ini, kami hadir untuk membantu Anda memahami segala aspek penting dalam menjaga dan mengembangkan identitas merek, mulai dari langkah awal pendaftaran hingga perlindungan terhadap pelanggaran

Ide Nama Merek dari Coffee Shop Bogor yang Terkenal

MEBISO.COM – Saat ini fungsi coffee shop Bogor sudah semakin meningkat. Yang tadinya hanya untuk mendapatkan kopi berkualitas, sekarang sudah banyak dimanfaatkan untuk bekerja atau sekedar hunting foto.  Mencari lokasi yang tepat untuk berdiskusi atau bekerja? Berikut ini adalah daftar kedai kopi yang bisa kamu tuju untuk sebagai tempat mencari inspirasi.  Daftar Coffee Shop Bogor […]

Status Merek: Pengertian, Jenis, Dan Alur Saat Daftar Merek

MEBISO.COM – Apa arti status merek TM Pelayanan Teknis, Masa pengumuman BRM dan sebagainya? pahami arti dari setiap perubahan status merek di sini. Berapa lama hak merek? Setiap masing-masing proses pendaftaran, kamu bisa melewati beberapa status merek sampai merekmu berhasil terdaftar. Secara normal, satu merek bisa di periksa selama kurang lebih 1-2 tahun.   Berikut ini […]

Ciri-Ciri Dan Contoh Surat Tanggapan Usulan Penolakan Merek

MEBISO.COM – Tidak semua dokumen yang kamu dapatkan dari DJKI itu memerlukan contoh surat tanggapan usulan penolakan merek. Artinya, tidak semua pemberitahuan yang diberikan DJKI itu adalah sebuah penolakan.  Terkadang, kamu hanya perlu mengirimkan balasan yang berupa konfirmasi atau penjelasan lainnya. Jadi, perhatikan penjelasannya pada artikel berikut untuk bisa membuat dokumen tanggapan dengan tepat. Jenis […]

Awas! Ini Beda Surat Kuasa Penggunaan Merek Dengan Izinnya

MEBISO.COM – Sebelum membuat dokumennya, kamu harus memahami lebih dulu perbedaan surat kuasa penggunaan merek dengan izin menggunakan merek. Karena, dua dokumen yang berbeda ini, memiliki fungsi yang berbeda.  Dan karena fungsinya yang berbeda itu, tentu memiliki konsekuensi yang berbeda juga. Untuk itu, kamu wajib memahami dengan sungguh-sungguh penjelasan dari artikel berikut.  Penggunaan Merek Sesuai […]

Ini Dia Coffee Shop Tebet Favoritmu Yang Melek Hukum

MEBISO.COM – Artikel ini khusus untuk kamu yang sedang mencari coffee shop Tebet. Selain rekomendasi berdasarkan rasa kopi yang nikmat, kamu juga akan menemukan kedai kopi yang taat hukum dengan melindungi kekayaan intelektualnya! Rekomendasi Coffee Shop Tebet Masih di daerah Jakarta Selatan, kamu bisa menemukan beberapa rekomendasi kedai kopi yang sesuai dengan seleramu. Tidak perlu […]

Dokumen Pendukung Pendaftaran Merek yang Perlu Disiapkan!

MEBISO.COM – Tidak hanya dokumen wajib saja, karena faktanya ada dokumen pendukung pendaftaran merek. Dan pastinya, dokumen pendukung ini juga mempengaruhi pendaftaran merekmu, lho! Mau tahu apa saja yang bisa menjadi dokumen pendukung ini? Cek penjelasannya pada artikel berikut.  Dokumen Pendaftaran Merek Sama seperti pengurusan legalitas yang lainnya, pengusaha harus mengirimkan kelengkapan dokumen lebih dulu […]

Strategi dan Perlindungan Merek pada Coffee Shop Jakarta

MEBISO.COM – Kata siapa Jakarta hanya identik dengan pekerjaan saja? Karena faktanya, kamu bisa menemukan beberapa coffee shop Jakarta. Dan tentunya kamu bisa tenang karena dari rekomendasi kedai kopi ini kamu bisa menemukan tempat untuk menikmati segelas kopi sekaligus cocok menjadi tempat bekerja selain di kantor. Mau tahu mana saja kedai kopi itu? Berikut adalah […]

Cara Perubahan Pemilik Merek Dengan Surat Pelimpahan Merek

MEBISO.COM – Ada satu cara untuk pengusaha bisa merubah nama pemilik pada mereknya. Cara itu adalah dengan menggunakan surat pelimpahan merek. Berencana untuk merubah nama pemilik merekmu? Perhatikan dulu penjelasan pada artikel berikut.  Siapa Yang Menjadi Pemilik Merek Untuk bisa mengalihkan merek, hal pertama yang harus diperhatikan lebih dulu adalah pemilik dari merek itu sendiri. […]

Contoh Surat Somasi Merek, Untuk Lindungi Bisnismu

MEBISO.COM – Mau tahu cara ampuh untuk menghentikan aksi pelanggaran merek? Salah satunya adalah dengan menggunakan contoh surat somasi merek. Berikut ini adalah penjelasan berikut isi dari surat somasi tersebut untuk melindungi bisnismu.  Apa Itu Somasi? Kalau menurut pengertian berdasarkan bahasa, somasi adalah sebuah bentuk teguran untuk membayar dan sebagainya. Seperti itu penjelasan yang ada […]

Perlindungan Bisnis Kedai Kopi Abdi yang Terkenal

MEBISO.COM – Minum kopi tidak harus di dalam mall atau gedung-gedung bertingkat. Karena buktinya, kamu bisa menikmati segelas kopi sambil memandang gunung secara langsung di kedai kopi Abdi.  Berada di daerah Cijeruk Bogor, kedai kopi ini banyak di cari pecinta kopi. Apalagi untuk mereka yang ingin mencari suasana baru sambil minum kopi. Berikut ini adalah […]

Contoh Surat Pernyataan Merek dan Cara Pembuatannya

MEBISO.COM – Mau tahu bagaimana tampilan dari contoh surat pernyataan merek dan bagaimana cara pembuatannya? Artikel ini akan membahas secara mendalam mengenai surat pernyataan merek itu sendiri berikut cara pembuatan dan juga kegunaannya.  Contoh Surat Pernyataan Merek Mau tahu seperti apa tampilan surat pernyataan untuk mendaftarkan merek? Karena macam surat pernyataan itu sangat beragam, khusus […]

Contoh Surat Tanggapan Atas Usulan Penolakan Merek

MEBISO.COM – Tiba-tiba dapat surat penolakan dari DJKI? Tidak perlu panik karena ini saatnya kamu untuk segera mencari contoh surat tanggapan atas usulan penolakan merek. Dan setelah mendapatkannya, lakukan pengecekan isi melalui panduan dari artikel ini.  Apa Itu Usulan Penolakan? Ketika kamu mendapatkan sebuah notifikasi dari DJKI, memang tidak semuanya berakhir sebagai berita baik. Terkadang […]

Lihat Postingan Lainnya