Perlindungan Merek Usaha

Tips Menghindari Rebutan Merek Ala Drama Komedi Saiyo Sakato

MEBISO.COM – Baru-baru ini Netflix kembali meluncurkan karya dalam negeri yang berhasil menjadi Top 10 New Release berjudul Saiyo Sakato. Drama yang menceritakan tentang rumah makan padang ini ternyata juga memberikan pelajaran bagi pengusaha dalam melindungi nama mereknya.  Berikut ini ulasan singkat mengenai drama komedi ini termasuk hal-hal yang perlu diperhatikan bagi pengusaha.  Drama Saiyo […]