Proteksi Aware

Arema FC Somasi Beberapa Klub karena Pemakaian Nama Merek!

Penggunaan nama merek nyatanya tak hanya identik dengan bisnis berupa produk barang atau layanan saja. Nyatanya, merek juga jadi hal penting bagi sebuah perusahaan penaung klub olahraga seperti Arema FC. Hal ini terbukti dengan santernya kabar klub Arema FC somasi sekelompok klub sepak bola lain lantaran memakai nama “Arema” yang sama. Berita Arema FC somasi […]

Berbagai Contoh 9 KPI Legal di Berbagai Perusahaan

Setelah fondasi untuk rencana strategi bisnis beres, kamu mesti mempertimbangkan KPI untuk setiap departemen. Kamu bisa menyimak contoh KPI legal yang umum digunakan sebagai bahan referensi. Pasalnya, menentukan KPI untuk departemen legal bisa sangat jadi hal yang menantang. Terutama karena departemen ini termasuk komponen vital bagi perusahaan. Yuk, cari tahu apa saja KPI yang sebaiknya […]

Mengenal Lisensi Merek Dagang dan Penjelasan Lengkapnya

Maraknya kasus pemalsuan dan penjiplakan merek dagang menjadi masalah yang meresahkan. Namun, sebenarnya pelaku bisnis bisa mengantisipasi hal tersebut dengan lisensi merek. Sayangnya, masih banyak pelaku bisnis yang awam mengenai perjanjian ini. Bahkan ada pula yang menyamakan perjanjian lisensi dengan peralihan merek dagang. Soalnya, perjanjian ini memungkinkan pihak lain memakai merek terkait. Biar tidak bingung, […]

Kolaborasi Bisnis: Definisi, Manfaat dan Contoh Jenisnya

Banyak publik yang mengutarakan bahwa saat ini adalah eranya kolaborasi. Well, pernyataan tersebut tidaklah sepenuhnya salah karena memang hal tersebut juga sedang ramai berlaku dalam bisnis yang melahirkan yang namanya kolaborasi bisnis. Namun, kolaborasi bisnis bukanlah hal yang bisa semua pebisnis lakukan. Bersinergi dengan rekan bisnis atau tim kini bak sebuah bahan bakar yang bisa […]

Kisah Pecah Kongsi MD Entertainment 

Kisah pecah kongsi MD Entertainment tak banyak diketahui oleh masyarakat. Ternyata, MD Entertainment ini berawal dari bisnis keluarga yang akhirnya memilih jalan bisnis sendiri-sendiri. Meski demikian, keduanya masih tetap eksis hingga saat ini. Selengkapnya, akan dibahas dalam artikel berikut. View this post on Instagram A post shared by Mebiso (@mebiso) Multivision Plus Multivision Plus adalah […]

Kisah Eksklusif Logo Tasya Farasya Approved

Kisah eksklusif logo Tasya Farasya approved akan dibahas pada artikel ini. Logo milik beauty vlogger ini ternyata sudah didaftarkan dan penggunaannya pun tak bisa sembarangan. Ada ketentuan dan syarat khususnya. Selengkapnya, akan dibahas dalam artikel berikut. Tasya Farasya Beauty Vlogger View this post on Instagram A post shared by Mebiso (@mebiso) Tasya Farasya memulai kariernya […]

Kisah Perpecahan Merek Bakso Bara Milik Tanboy Kun

Kisah perpecahan merek Bakso Bara milik Tanboy Kun. Diketahui, food vlogger kelahiran Malang ini membuka usaha Bakso Malang bersama partnernya pada akhir tahun 2023. Namun, karena ada perbedaan visi misi, kerjasama tersebut berakhir. Selengkapnya, akan dibahas dalam artikel berikut. Bakso Bara Tanboy Kun View this post on Instagram A post shared by Mebiso (@mebiso) Tanboy […]

Hak Kekayaan Industri: Pengertian, Contoh dan Manfaatnya!

Mungkin sudah jadi rahasia umum bahwa di dalam bisnis terdapat aset-aset berharga yang membuat bisnis tersebut ‘utuh’ dalam berbagai aspek. Salah satunya adalah properti intelektual yang mana berisi macam-macam bentuk kekayaan intelektual seperti misalnya hak kekayaan industri. Di dalam praktiknya, hak kekayaan industri ini sendiri punya variasi jenis beragam, termasuk namun tak terbatas pada hak […]

Di Balik Kasus Merek Nona Steak 

Di balik kasus merek Nona Steak yang rela ganti nama merek karena sudah didaftarkan orang lain. Hal ini tentunya menjadi perhatian para pelanggan setia Nona Steak. Tentunya, hal ini menjadi concern khusus bagi pengusaha serupa. Mengingat, warung steak kaki lima sedang hits di Jakarta. Selengkapnya, akan dibahas dalam artikel berikut. Cerita Sengketa Awalnya Nona Steak […]

Cerita di Balik Merek NICE vs MICE 

Cerita di balik merek Nice VS Mice sempat menarik perhatian publik. Kedua merek tisu ini tak hanya memiliki unsur nama yang mirip, namun juga logo. Bagaimana kisahnya? Selengkapnya, akan dibahas dalam artikel berikut. Kisah Dimulai Seperti yang diketahui, salah satu brand tisu “Nice” tak asing di telinga masyarakat. Bahkan, sebagian besar orang justru memburu brand […]

Mengenal PDKI (Pangkalan Data Kekayaan Intelektual)

Indonesia adalah salah satu negara anggota WIPO yang sangat menjunjung tinggi perlindungan terhadap kekayaan intelektual (KI). Demi bisa terwujudnya masyarakat yang melek soal pentingnya KI ini, Pemerintah juga memiliki sistem sendiri yang berfungsi sebagai ladang informasi terkait KI apa saja yang pernah terdaftar yang bernama PDKI. PDKI Indonesia sendiri berada di bawah naungan DJKI Kementerian […]

Berkenalan dengan WIPO, Organisasi “Benteng” HKI Dunia

Pernahkah kamu mendengar soal WIPO? Jika kamu adalah orang yang memang mendedikasikan diri di bidang kekayaan intelektual, mungkin kamu tak akan asing dengan organisasi satu ini. Bahkan bagi seorang konsultan HKI, bisa jadi organisasi ini keberadaannya tak bisa terpisahkan. WIPO merupakan sebuah badan global yang mana memiliki role dalam perlindungan HKI secara global. Oleh karenanya, […]

Lihat Postingan Lainnya