strategi branding

Mengenal Corporate Branding: Manfaat dan Cara Membangunnya

Setiap bisnis pasti mau meningkatkan level mereka ke tingkat yang lebih tinggi dari sebelumnya. Karena itulah dewasa ini banyak perusahaan-perusahaan yang memakai corporate branding sebagai ‘senjata’ utama mereka untuk mencapai hal tersebut. Corporate Branding yang juga disebut company branding adalah sebuah strategi yang mencakup narasi tentang perusahaan termasuk aset-aset yang ada di dalamnya. Karena itu, […]

Brand Vision: Arti, Komponen dan Cara Merumuskan

Demi membangun kesuksesan dalam berusaha,maka diperlukannya sebuah perencanaan matang dan brand vision ini merupakan bagian satu dari ragam aspek yang terkandung pada perencanaan. Apa sih brand vision itu? Singkatnya, bisa kita rujuk dengan definisi panduan berusaha guna mengembangkan maupun mencapai kesuksesan berusaha berdasarkan perencanaan yang diharapkan. Visi brand ini memiliki korelasi erat dengan misi brand […]

Social Media Branding, Solusi Pemasaran Bisnis Masa Kini

MEBISO.COM – Tertarik mencoba social media branding agar menunjang proses pemasaran produkmu? Jangan sampai kamu melakukannya dengan asal-asalan. Ini dia penjelasan lengkap yang bisa kamu jadikan sebagai rujukan sebelum melakukan proses pemasarannya.  Social Media Branding Adalah  Istilah ini merupakan penjelasan dari suatu kiat agar brand atau merek bisnis semakin terkenal melalui media sosial perusahaan. Pada […]

Brand Recognition: Pengertian, Contoh dan Manfaatnya

MEBISO.COM – Apa itu brand recognition dalam sebuah proses pemasaran? Istilah ini memiliki artian seberapa mudah pelanggan bisa mengenali merek yang kamu gunakan. Lebih jelasnya, kamu bisa menyimak artikel berikut.  Pengertian Brand Recognition Brand recognition adalah salah satu aspek penting dalam pemasaran. Istilah ini kerap kali digunakan untuk menunjukkan seberapa mudah dan cepat pelanggan mengenali […]

Strategi Branding: Tips Bisnis Sukses untuk Pengusaha

MEBISO.COM – Perusahaan-perusahaan dengan produk yang terkenal sebelumnya pasti menerapkan strategi branding yang kuat. Pasalnya, ketepatan dalam menunjukkan produk bisa mempengaruhi minat pelanggan dalam memilih produk. Agar kamu juga tidak salah jalan, simak penjelasan lengkapnya melalui artikel berikut.  Apa Itu Branding?  Branding adalah suatu proses komunikasi yang bertujuan untuk menciptakan suatu karakter dan identitas sehingga […]