Pendaftaran HAKI

Apakah Daftar HKI Gratis? Ketahui Fakta Selengkapnya!

Keberadaan ciptaan intelektual menjadi kian krusial seiring dengan semakin kompetitifnya persaingan bisnis saat ini. Hal ini membuat pengusaha semakin sadar akan semakin pentingnya registrasi dan mematenkan ciptaan intelektual yang mereka punya. Namun, sering menjadi pertanyaan, apakah daftar HKI gratis? Sebenarnya, pertanyaan apakah pendaftaran HKI gratis ini kerap muncul, terutama untuk yang masih baru dan awam […]

Dasar Hukum HAKI: Informasi Penting bagi Pengusaha Indonesia

Dalam bisnis, harga tidak selalu harus berwujud barang konkret atau nyata. Ada pula harta bisnis yang bentuknya hak hukum atau legal, yang muncul dari suatu aset intelektual serta tercatat menjadi milik kamu, yaitu HAKI. Harta ini sudah diatur berdasarkan dasar hukum HAKI. Tidak berbeda seperti bentuk HAKI yang dibilang variatif, dasar hukum HAKI di Indonesia […]

Cara Mendapatkan Hak Kekayaan Intelektual Guna Proteksi Aset!

Suka takut punya karya terus kecolongan orang lain? Atau mungkin kalian punya merek tapi belum daftarin merek, terus tiba-tiba mereknya udah dipakai orang lain? Udah saatnya kalian tahu dan paham gimana  cara mendapatkan hak kekayaan intelektual! Hadirnya hak kekayaan intelektual (HAKI) bukan semata-mata melindungi kekayaan intelektual kalian saja. Namun, juga sebagai antisipasi kerugian yang disebabkan […]

Bagaimana Cara Mendaftarkan Logo Usaha? Ini Jawabannya!

MEBISO.COM – Punya ide menarik yang bisa menunjang penjualan produk seperti logo? Jangan lupa untuk melindunginya sebagai salah satu aset! Lalu, bagaimana cara mendaftarkan logo usaha? Simak penjelasannya di bawah ini.  Tahapan Bagaimana Cara Mendaftarkan Logo Usaha Kalau kamu sudah menemukan sebuah gambar atau ikon yang paling cocok untuk usahamu, maka berikutnya mulailah untuk mendaftarkannya […]

Syarat dan Langkah-Langkah Pengurusan HAKI Sendiri

MEBISO.COM – Sekarang bukan hanya Konsultan KI yang bisa melakukan pengurusan HAKI. Kamu pun bisa memprosesnya sendiri bahkan hanya dari rumah. Tapi sebelum memprosesnya sendiri, kamu perlu trik khusus agar semuanya lancar. Berikut ini syarat dan langkah-langkah yang harus kamu persiapkan sebelum melakukan pengurusan HAKI. Syarat Pengurusan HAKI Sendiri Kalau kamu sudah memutuskan untuk mengurus […]

Pendaftaran Merek Online, Bagaimana Penerapannya?

MEBISO.COM – Ditjen KI sudah memutuskan untuk menutup seluruhnya pendaftaran merek secara manual dan hanya memproses pendaftaran merek online. Lalu, apa yang harus di persiapkan oleh pengusaha? Sejak tahun 2019, pertama kali Ditjen KI membuka pengurusan merek online, transisi pendaftaran merek secara online sudah mulai di lakukan secara perlahan. Pemerintah juga rutin memberikan sosialisasi agar […]

Cara Mudah Mengurus Pendaftaran HAKI Sendiri ke Ditjen KI

MEBISO.COM – “Kemana pendaftaran HAKI itu?” Ingat, saat ini semua pengurusan HAKI hanya bisa kamu proses satu pintu ke Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual atau Ditjen KI.  Prosedur, persyaratan, dan juga biaya yang harus kamu bayarkan sudah tersedia semuanya pada laman Ditjen KI. Apakah kamu perlu membawa dokumen persyaratan ke kantornya? Sekarang sudah tidak perlu lagi.  […]